Berita

Dirgahayu PERS Nasional 2019

  • adminkowani
  • 8 February 2019
News Image

Fungsi Pers sebagai Pilar ke 4 demokrasi sangat strategis. Melalui misi nya ikut mencerdaskan masyarakat, menegakkan keadilan, memberantas kebatilan. Untuk itu, PERS dituntut untuk memenuhi kebutuhan masyarakat dalam hal informasi.

 

KOWANI sebagai organisasi federasi wanita yang mewadahi 91 organisasi di tingkat pusat, anggotanya lebih dari 61 juta perempuan.

 

Menurut International Council of Woman (ICW), KOWANI adalah Salah  satu  organisasi  terbesar di dunia. Kiprahnya telah diakui pemerintah dan rakyat Indonesia.

 

KOWANI berjuang untuk mencerdaskan anak Bangsa melalui pendidikan, kesehatan, Meningkatkan harkat martabat  kaum perempuan sebagai Ibu Bangsa ,serta menegakkan supremasi hukum dan berbagai program lainnya, perlu Kita dukung bersama.

 

Semoga kedepan, PERS dan KOWANI semakin bersinergi membangun Bangsa demi kemaslahatan bersama.

 

Dirgahayu PERS Nasional 2019.

Ketua Umum KOWANI.
DR.Ir. Giwo Rubianto Wiyogo, M.Pd

Create Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *